You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kerugian Materi Kebakaran Sekolah Musik di Pulogadung Capai Rp 5 Miliar
....
photo Nurito - Beritajakarta.id

17 Unit Pemadam Atasi Kebakaran Sekolah Musik di Pulogadung

Sudin Gulkarmat Jakarta Timur mengerahkan 17 unit mobil pemadam dengan kekuatan 85 personel untuk mengatasi kebakaran  sekolah musik  di Jl Sunan Sedayu, Kelurahan Jati, Pulogadung, Senin (29/8).

Diduga kebakaran dipicu korsleting listrik 

Kasi Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan Sudin Gulkarmat Jakarta Tinur, Gatot Sulaeman mengatakan, dalam mengatasi kebakaran sekolah yang juga toko alat musik ini, petugas harus menggunakan alat bantu pernafasan karena kondisinya penuh asap hitam tebal.

"Petugas berupaya mengevakuasi sejumlah alat musik, seperti piano, guitar dan jenis lainnya dari dalam gedung yang dipenuhi asap hitam," tutur Gatot.

Kebakaran 40 Rumah di Jatinegara Berhasil Dipadamkan

Menurutnya, sejumlah pegawai berupaya memadamkan api menggunakan alat pemadam api ringan namun tak membuahkan hasil. Api semakin berkobar dan sulit dipadamkan. Hingga akhirnya petugas pemadam tiba di lokasi kejadian dan langsung melakukan pemadaman.

"Diduga kebakaran dipicu korsleting listrik dari dalam gedung," ungkap Gatot.

Petugas butut wktu satu jam lebih untuk menjinakkan api dan melakukan pendinginan di lokasi.

"Luas area yang terbakar kurang lebih 800 meter persegi. Tak ada korban jiwa dan luka-luka dalam kejadian ini," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3658 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1058 personNurito
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye900 personFolmer
  4. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye895 personTiyo Surya Sakti
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye858 personNurito